AIRASIA, CHINA SOUTHERN AIRLINES DAN STARLUX AKAN MENAMBAH PENERBANGAN LANGSUNG KE INDONESIA
Tourism for Us – Indonesia akan mendapat tambahan penerbangan langsung dari beberapa maskapai penerbangan internasional. Tambahan penerbangan langsung itu dijadwalkan akan beroperasi dalam waktu dekat. Dengan demikian, ketersediaan kursi pesawat juga akan bertambah sehingga dapat mendorong peningkatan jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman). AirAsia akan melayani [more]

